I Am Legend - Bob Marley Quote
Wednesday, December 15, 2010Kemarin saya baru lihat film ini di Televisi, "I Am Legend". Ya ya ya, biarin dikata gak update tapi saya baru nonton dan suka film ini. Sepertinya memang sudah diputar berulang kali di televisi. Film yang dibintangi Will Smith (Robert Neville) sebuah cerita fiksi tentang virus yang menginfeksi seluruh manusia menjadi zombie.
Robert Neville ini menjadi orang terakhir di kota New York yang selamat dan kebal virus bersama anjingnya, Neville adalah ilmuwan yang mencari penawar dan menyembuhkan orang dari virus. Akting will ini saya rasa lebih keren dari aktingya di film Ali.
Ada beberapa dialog yang menurut saya bagus saat Neville menceritakan tentang Bob Marley, cekidot :
He had this idea. It was kind of a virologist idea. He believed that you could cure racism and hate — literally cure it, by injecting music and love into people's lives.
One day he was scheduled to perform at a peace rally, gunmen came to his house and shot him down. Two days later, he walked out on that stage and sang.
Somebody asked him "why" he said: "The people that are trying to make this world worse are not taking a day off — how can I? — Light up the darkness.
salam Pengamat Film abal-abal
@slamsr
.
6 komentar
awalnya begitu tau film ini ada vampir-vampirnya aku sempet ndak suka, dan waktu diajak nonton dibioskop sempet ndak mau... tapi karena dipaksa jadinya nonton, dan jadi salah satu film yg aku suka ^^
ReplyDeleteItik Manis nan Amis said "I am Legen"
ReplyDeleteterjemahan = aku adalah sari kelapa (legen)
@ayas : eh ayas... hallo yas. kemane aje lu... dan cukur rambutnya?
ReplyDelete@inge : waha nonton bioskop? aku malah tau baru kemarin hehe
@itik : minum si legen ah...(minum sari kelapa)
gak begiti ngerti slam hihihi~
ReplyDelete@didut : nonton bareng yuk mas (nobar)
ReplyDeletemerah, kuning, hijau, coklat tua, coklat muda..
ReplyDeleteapa itu yes?
bob marley masuk pramuka..